Wabup Tanjung Jabung Timur Hadiri Penutupan Rakerkesda Tahun 2024

Sabtu, 8 Juni 2024 - 19:20

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanjab Timur, Telago.Id–  Wakil Bupati Tanjung Jabung Timur(Tanjab Timur) H. Robby Nahliyansyah, SH kembali menghadiri penutupan Rakerkesda Tanjab Timur di Hotel Aston Jambi, Jum’at (07/06/24).

Wabup menyampaikan pesan “Ayo ikuti jaman, perkembangan teknologi dalam pelayanan kesehatan”.

Dalam rangkaian Rakerkesda ini Dinas Kesehatan Kabupaten Tanjung Jabung Timur memberikan penghargaan kepada 3 (Tiga) Puskesmas yang mendapatkan Kategori Kinerja Terbaik Kabupaten Tanjab Timur Tahun 2024 yang diserahkan oleh Wabup Tanjab Timur dengan terbaik pertama yaitu Puskemas Kecamatan Muara Sabak Barat, terbaik kedua yaitu Puskemas Kecamatan Muara Sabak Timur dan terbaik ketiga yaitu Puskemas Kecamatan Nipah Panjang.

“Pemerintahan kita sekarang ini masih mencari pola seperti apa yang terbaik dalam pelayanan kesehatan, tapi apa pun yang dilakukan oleh pemerintah kita, oleh sistem oleh aturan dan oleh ketentuan, bagi kita di daerah tidak ada kata lain selain melayani masyarakat.” Tutup Wabup(Red)

 

Baca juga:  Basecam Narkoba Masih Marak Beroperasi Di Kabupaten Muaro Jambi
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Telago.id.

Berita Terkait

Breaking News !! Bos Narkoba Jambi Inisial ” HL ” Berhasil Diamankan Tim Gabungan Dittipid Narkoba Bareskrim Polri Dan Ditresnarkoba Polda Jambi.
Telah hilang surat kelengkapan penguasaan Fisik Lahan Berbentuk Sporadik berikut:
Camat Diduga Turut Mengetahui Pembangunan Portal Di Blok Aseng
Diduga Oknum Anggota Kuasai Objek Jaminan Fidusia, Yang Bukan Debitur.
Tidak Terima Dengan Pertanyaan Wartawan Perihal Layanan Publik, Kabag TU Kemenag Ajak Wartawan Adu Jotos
Heboh Para Hakim Ramai-Ramai Minta Naikan Gaji
1 Personel PNS Polri Polresta Jambi Naik Pangkat Periode 1 Oktober 2024.
Diduga Direktur rumah sakit sungai bahar  Kakangi PP Nomor 101 Tahun 2014 Tentang Limbah B3, APH Harus Tindak Tegas terkait Pembuangan Limbah B3 tidak pada Tempatnya

Berita Terkait

Kamis, 10 Oktober 2024 - 19:22

Breaking News !! Bos Narkoba Jambi Inisial ” HL ” Berhasil Diamankan Tim Gabungan Dittipid Narkoba Bareskrim Polri Dan Ditresnarkoba Polda Jambi.

Kamis, 10 Oktober 2024 - 12:19

Telah hilang surat kelengkapan penguasaan Fisik Lahan Berbentuk Sporadik berikut:

Kamis, 10 Oktober 2024 - 10:28

Camat Diduga Turut Mengetahui Pembangunan Portal Di Blok Aseng

Rabu, 9 Oktober 2024 - 22:38

Diduga Oknum Anggota Kuasai Objek Jaminan Fidusia, Yang Bukan Debitur.

Rabu, 9 Oktober 2024 - 22:29

Tidak Terima Dengan Pertanyaan Wartawan Perihal Layanan Publik, Kabag TU Kemenag Ajak Wartawan Adu Jotos

Rabu, 9 Oktober 2024 - 09:59

1 Personel PNS Polri Polresta Jambi Naik Pangkat Periode 1 Oktober 2024.

Selasa, 8 Oktober 2024 - 22:27

Diduga Direktur rumah sakit sungai bahar  Kakangi PP Nomor 101 Tahun 2014 Tentang Limbah B3, APH Harus Tindak Tegas terkait Pembuangan Limbah B3 tidak pada Tempatnya

Senin, 7 Oktober 2024 - 10:48

Paksa Pungut Retrebusi, Pemdes Sungai Toman Bangun Portal Berujung Pelaporan

Berita Terbaru