Kapolda Jambi Irjen Pol. Rusdi Hartono memimpin upacara Penyerahan Jabatan Kabid Dokkes Polda Jambi Kombes Pol. dr. Yolie Diana Koesnin.

Kamis, 1 Agustus 2024 - 15:22

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jambi, Telago.id-Kamis, (01/08/2024).Penyerahan jabatan Kabid Dokkes Polda Jambi ini dilaksanakan dalam rangka pensiun. Hadir dalam kegiatan tersebut Wakapolda Jambi Brigjen Pol. Edi Mardianto, Irwasda Polda Jambi Kombes Pol. Jannus Parlindungan Siregar dan Para PJU Polda Jambi.

Usai pelaksanaan upacara di lobby utama Mapolda Jambi , kegiatan dilanjutkan dengan Pelepasan Tugas Kabid Dokkes Polda Jambi Aula Lantai 4 Gedung Polda Jambi.

Dalam kesempatan tersebut Kapolda Jambi menyampaikan sambutannya dan ucapan terima kasih kepada Kabbid Dokkes Polda Jambi.

” Kita semua pasti akan mengalami purna tugas dimanapun berada, kita senantiasa manjadi orang yang produktif, tadi sudah kita saksikan bersama jabatan Kabid Dokkes sudah diserahkan kepada saya. Atas nama Pribadi dan seluruh Personel Polda Jambi mengucapkan terima kasih kepada Bu Yolie atas dedikasi tinggi dan loyalitas selama menjabat jadi Kabid Dokkes. Tentunya kami mendoakan semoga Bu Yoli tetap sehat dan panjang umur. ” Ucap Kapolda Jambi

Pada kesempatan tersebut Kombes Pol. dr. Yolie Diana Koesnin juga memberikan sambutannya.

” Tentunya selama 6 tahun berdinas banyak hal yang sudah kita alami bersama, dari masa krisis, pandemi, hingga kembali seperti sekarang ini. Seluruh tugas yang kami kerjakan tak lepas dari bantuan bapak Kapolda, PJU, dan rekan-rekan sekalian, oleh karena itu saya mengucapkan terima kasih atas bimbingan dan arahannya selama saya menjabat sebagai Kabid Dokes. Mulai hari ini saya diberi nikmat untuk kembali lagi berkumpul bersama keluarga, sekali lagi saya ucapkan terima kasih kepada Kapolda, Irwasda dan PJU Polda Jambi. ” Ucap dr. Yolie
(Deb)

Baca juga:  Pemerintah Tanjab Barat Terkesan Apatis Dalam Menangani Lokalisasi di Kawasan Petrochina Pematang Lumut.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Telago.id.

Berita Terkait

Masyarakat Kuala Jambi Membludak Berikan Dukungan Untuk Dillah-MT  
2 Anggota Polsek Di Tetapkan Tersangka Atas Kematian Tahanan Di Polsek Kumpeh Ilir, Kabupaten Muaro Jambi.
Aksi Kebrutalan Debt Collector Yang Tidak Pandang Bulu Menarik Mobil Di Pinggir Jalan Secara Paksa
Wakil Bupati Tanjung Jabung Timur Hadiri Pembukaan Bola Volly, Piala GEGER CUP di Desa Pandan Makmur
Konflik Lahan Sawit Terus Bergulir Dan Semakin Memanas ; PT. Dasa Anugerah Sejati Pasrah Kebunnya Diduduki Kelompok Tani Imam Hasan.
Wabup TanjabTimur H. Robby Nahliyansyah, SH Mengambil Sumpah Jabatan Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama Dan Jabatan Administrator, Pengawas
Wakil Bupati Tanjabtim Robby Nahliansyah Lantik 18 Orang Pejabat Eselon II, III Dan IV
KPU Tanjabtim, Resmi Menetapkan Nomor Urut Pasangan Calon Bupati Dan Calon Wakil Bupati Tanjabtim

Berita Terkait

Sabtu, 28 September 2024 - 15:58

Masyarakat Kuala Jambi Membludak Berikan Dukungan Untuk Dillah-MT  

Jumat, 27 September 2024 - 12:20

2 Anggota Polsek Di Tetapkan Tersangka Atas Kematian Tahanan Di Polsek Kumpeh Ilir, Kabupaten Muaro Jambi.

Kamis, 26 September 2024 - 22:14

Aksi Kebrutalan Debt Collector Yang Tidak Pandang Bulu Menarik Mobil Di Pinggir Jalan Secara Paksa

Rabu, 25 September 2024 - 15:49

Wakil Bupati Tanjung Jabung Timur Hadiri Pembukaan Bola Volly, Piala GEGER CUP di Desa Pandan Makmur

Rabu, 25 September 2024 - 12:29

Konflik Lahan Sawit Terus Bergulir Dan Semakin Memanas ; PT. Dasa Anugerah Sejati Pasrah Kebunnya Diduduki Kelompok Tani Imam Hasan.

Selasa, 24 September 2024 - 21:56

Wakil Bupati Tanjabtim Robby Nahliansyah Lantik 18 Orang Pejabat Eselon II, III Dan IV

Senin, 23 September 2024 - 21:50

KPU Tanjabtim, Resmi Menetapkan Nomor Urut Pasangan Calon Bupati Dan Calon Wakil Bupati Tanjabtim

Minggu, 22 September 2024 - 23:10

Pelantikan Pengurus AWAsI Jambi Periode 2024-2029 Berlangsung Sukses

Berita Terbaru