Sekda Sapril, S.IP Mewakili Bupati Tanjab Timur dalam Apel Siaga Hari Besar Keagamaan Nasional

Selasa, 2 April 2024 - 22:34

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanjab Timur, Telaqgo.id- Dalam persiapan menjelang Idul Fitri 2024, Pemerintah Indonesia melalui Badan Pangan Nasional (Bapanas) menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) Apel Siaga Hari Besar Keagamaan Nasional (HBKN) yang disejalankan dengan Gerakan Pangan Murah (GPM) serentak secara Nasional.

Bupati Tanjung Jabung Timur diwakili oleh Sekretaris Daerah(Sekda) Kabupaten Tanjung Jabung Timur, Sapril,S.IP bersama Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) dan instansi terkait hadir langsung dalam Rakor tersebut melalui Zoom Meeting.

Sebanyak 341 titik di 300 Kabupaten/Kota yang ada di Indonesia serentak menggelar kegiatan GPM. Khusus daerah Tanjung Jabung Timur, Kegiatan ini dilaksanakan di Halaman Kantor Bersama Bukit Benderang Kabupaten Tanjab Timur, Senin (01/04/2024)

Sekda Tanjab Timur, Sapril, S.IP menjelaskan bahwa Gerakan Pangan Murah ini adalah bentuk nyata kepedulian Negara Republik Indonesia terhadap kesejahteraan masyarakat yang tidak terlepas dari dukungan semua pihak termasuk para pemangku kepentingan di daerah. Gerakan Pangan Murah akan dilaksanakan serentak di seluruh Indonesia hingga tanggal 09 April 2024 mendatang dengan tujuan untuk memastikan pasokan dan harga pangan tetap terjaga dengan baik menjelang perayaan Idul Fitri 1445 H.

Kepala Dinas Ketahanan Pangan, Fajar Alamsyah  menjelaskan bahwa operasi pasar akan terus berlanjut. Operasi pasar berikutnya akan dilaksanakan oleh Pemerintah Kabupaten Tanjung Jabung Timur pada hari Rabu, 03 April 2024 melalui tim satgas pangan di dua titik lokasi yaitu Desa Lambur II Kecamatan Muara Sabak Timur dan Desa Sidomukti Kecamatan Dendang.(Red)

Baca juga:  Plt Bupati Tanjab Timur H. Robby Nahliansyah, SH Gelar Pisah Sambut Kapolres AKBP. Heri Supriawan
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Telago.id.

Berita Terkait

Breaking News !! Charta Politika Rillis Survey, Dilla – Muslimin Unggul Telak di Pilbup Tanjabtim
Dillah-Romi Diusir PAN, Serombongan Supir Tanjabtim, Siap Mencoblos Dillah Muslimin & Romi Sudirman
Dukung Program Swasembada Pangan, Kapolri-Panglima TNI Luncurkan Gugus Tugas Polri
PROF DR KH SUTAN NASOMAL “AWAS PARA KADES KEJAGUNG AKAN BEBERSIH DIDESA 2024 DIPREDEKSI RATUSAN KADES NGANDANG GAWAT !!!
Ketua Panitia LKBM,ucapkan Terima Kasih atas Kunjungan Cabup No 02 Hj Dilla Hich,
Tatap Muka di Kelurahan Rano, Dewi Julianti Ajak Masyarakat Menangkan Dillah- Muslimin
PROF SUTAN NASOMAL PAKAR HUKUM INTERNASIONAL SAYANGKAN DI ERA PRESIDEN PRABOWO MASIH ADA PIHAK
Dicecar Wartawan saat Konferensi Pers, Laza Menjawab Diajarkan, Aris Diam Di Belakang Timnya

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 13:06

Charta Politika Rillis Survey Terbaru di Tanjabtim, Elektabilitas Romi Hariyanto – Sudirman 71,8 % unggul Jauh Dari Alharis – Abdullah Sani yang Hanya 18,8%.

Kamis, 21 November 2024 - 10:52

Breaking News !! Charta Politika Rillis Survey, Dilla – Muslimin Unggul Telak di Pilbup Tanjabtim

Kamis, 21 November 2024 - 08:23

Dillah-Romi Diusir PAN, Serombongan Supir Tanjabtim, Siap Mencoblos Dillah Muslimin & Romi Sudirman

Kamis, 21 November 2024 - 00:49

Diduga Bangunan SDN Tapparang Proyek Siluman

Rabu, 20 November 2024 - 18:31

Dukung Program Swasembada Pangan, Kapolri-Panglima TNI Luncurkan Gugus Tugas Polri

Rabu, 20 November 2024 - 11:36

PROF DR KH SUTAN NASOMAL “AWAS PARA KADES KEJAGUNG AKAN BEBERSIH DIDESA 2024 DIPREDEKSI RATUSAN KADES NGANDANG GAWAT !!!

Rabu, 20 November 2024 - 10:24

Kapolri dan Panglima Cek Kesiapan Pengamanan Pilkada Serentak di Jatim

Selasa, 19 November 2024 - 22:55

Bakri Ancam PAW, Nasroel Ingatkan Kebijakan DPP Tak Tergantung DPW

Berita Terbaru

Daerah

Diduga Bangunan SDN Tapparang Proyek Siluman

Kamis, 21 Nov 2024 - 00:49