Tim Medis Dokter Kesehatan (Dokkes) Polresta Jambi Kontrol Kesehatan Terhadap Personil Pengamanan Tempat Wisata.

Senin, 15 April 2024 - 04:16

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAMBI, Telago.id – Tim Medis Dokkes Polresta Jambi dipimpin Kasi Dokkes Penata Dr. Witha Budiartina yang beranggotakan Aipda Ebenezer Aritonang, Bripda Ayuni Amalia, S.Kep, dan Pengatur Selvia Madonna, A.Md, Kep.

Kegiatan pemeriksaan kesehatan meliputi; Pemeriksaan tensi darah, pemeriksaan suhu tubuh, dan pemeriksaan kesehatan secara umum, Selain melakukan pemeriksaan kesehatan, Sidokkes Polresta Jambi membagikan bekal kesehatan (Bekkes) berupa vitamin untuk menunjang stamina pada personil pengamanan Tempat wisata.(15/04/24).

 

Kapolresta Jambi Kombes Pol Eko Wahyudi, S.I.K, M.H melalui Kasi Humas Ipda Deddy Haryadi, mengatakan; Bahwa pemeriksaan kesehatan (Rikkes) tersebut merupakan salah satu upaya dari Polresta Jambi sebagai layanan kesehatan bagi anggota Polri dan stakeholder terkait dalam pengamanan tempat wisata dalam rangka Hari Raya Idhul Fitri 1445 H Tahun 2024, hal ini dilakukan Guna mengontrol kesehatan personil pengamanan serta menambah daya tahan tubuh sehingga dapat melaksanakan tugas pengamanan tempat wisata dengan maksimal demi terwujudnya Polri yang Presisi, serta Rikkes ini sudah berlangsung sejak 11 April 2024 dan berakhir pada tanggal 15 April 2024.

Adapun personil terlibat dalam pengamanan berjumlah 144 Personil Polresta Jambi dan Polsek jajaran, berdasarkan Surat Perintah Kapolresta Jambi untuk lokasi pengamanan tempat wisata meliputi; Wisata Taman Rimba Jambi, Wisata Danau Sipin, Wisata Kampung Radja, dan Lokasi Lapas Kelas 2A Jambi.(Rin)

Baca juga:  Tarmuzi, S.Pd.I Ketua Bawaslu Tanjab Timur Hadiri Rakor Lintas Sektoral Pilkada 2024 di Hotel BW Luxury Jambi
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Telago.id.

Berita Terkait

Dittipider Bareskrim Polri Berhasil Mengamankan DPO HS Terkait Judi Online
Dukung Program Swasembada Pangan, Kapolri-Panglima TNI Luncurkan Gugus Tugas Polri
Kapolri dan Panglima Cek Kesiapan Pengamanan Pilkada Serentak di Jatim
Konflik Lahan Sawit Terus Bergulir Dan Semakin Memanas ; PT. Dasa Anugerah Sejati Pasrah Kebunnya Diduduki Kelompok Tani Imam Hasan.
Sekelompok Pemuda Membawa Senjata Tajam Berkeliaran Dikawasan Broni Kota Jambi,Warga Mulai Resah.
HUT Ke-65 Pepabri: Ziarah Rombongan Di TMP Satria Bhakti Jambi Kenang Perjuangan Pahlawan
Wakapolresta Jambi Hadiri Resepsi Kenegaraan HUT Kemerdekaan RI Ke-79 Tahun 2024 Tingkat Kota Jambi Di Aula Griya Mayang Rumdin Walikota Jambi.
H.Romi Hariyanto, SE Bupati Tanjung Jabung Timur Irup HUT RI ke 79

Berita Terkait

Minggu, 24 November 2024 - 08:11

AWaSI Jambi: Fenomena Praktik Para Mafia Perkapalan di Jambi Harus Dihabisi, Pemerintah Jangan Berlagak Buta !

Jumat, 22 November 2024 - 21:53

Polri Melalui Polda Riau menggelar Pemusnahan Barang Bukti Narkoba Dengan Mengamankan 270 Tersangka

Jumat, 22 November 2024 - 21:12

Dittipider Bareskrim Polri Berhasil Mengamankan DPO HS Terkait Judi Online

Jumat, 22 November 2024 - 20:29

Polri Berhasil Ungkap 397 Kasus TPPO dan 482 Tersangka, Selamatkan 904 Korban dalam Sebulan

Kamis, 21 November 2024 - 10:52

Breaking News !! Charta Politika Rillis Survey, Dilla – Muslimin Unggul Telak di Pilbup Tanjabtim

Kamis, 21 November 2024 - 08:23

Dillah-Romi Diusir PAN, Serombongan Supir Tanjabtim, Siap Mencoblos Dillah Muslimin & Romi Sudirman

Kamis, 21 November 2024 - 00:49

Diduga Bangunan SDN Tapparang Proyek Siluman

Rabu, 20 November 2024 - 17:41

PROF DR SUTAN NASOMAL PAKAR HUKUM MENYESALKAN VIRAL KASUS BUPATI BERAU MUTASI PEGAWAI DIUJUNG MASA JABATAN!!!

Berita Terbaru