Perbaikan Jalan Rusak Perbatasan Desa Sungai Jambat Menuju Desa Sungai Sayang Kecamatan Sadu Disambut Gembira Masyarakat Setempat

Selasa, 23 Juli 2024 - 22:12

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TanjabTimur,Telago.id-Warga Desa Sungai Sayang Ambo Ufe'(55) mengucapkan terimakasih kepada Dinas PUPR Kabupaten Tanjabtim melalui UPTD ALKAL,Satker Sadu yang telah memperbaiki jalan perbatasan Desa Sungai Jambat menuju Desa Sungai Sayang.

“Banyak-banyak terimakasih kepada Bapak Bupati, melalui Dinas PUPR Kabupaten Tanjabtim karena jalan yang rusak sekarang sudah diperbaiki,Saya sebagai petani, merasa sangat terbantu karena sekarang saya tidak kesulitan lagi untuk mengangkut hasil tani,” kata seorang warga bernama Ambo Ufe’ (55) kepada Telago.id Senin (22/07/2024).

“Dengan adanya Perbaikan jalan ini,saya berharap untuk kedepannya jalan ini bisa diperbaiki secara permanen atau dicor, karena sayakan petani sering mencari nafkah yang jaraknya jauh” ungkapnya.

“Kami bangga dan terimakasih atas gebrakan yang dilakukan oleh Pak Bupati Tanjabtim yang telah melakukan perbaikan jalan yang ada di wilayah kami. Oleh karena itu kami sebagai warga desa sungai sayang mendukung penuh kegiatan perbaikan jalan di Kecamatan Sadu,” katanya.

Ambo Ufe’ mengatakan, dengan diperbaikinya jalan rusak di perbatasan Desa Sungai Jambat menuju desa Sungai Sayang diharapkan bisa memperlancar mobilitas warga, sehingga berdampak positif terhadap ekonomi masyarakat.

“Untuk kelancaran jalan kedepannya,kami harap warga terus bekerja sama dengan kami pihak satker,dan akan kita carikan solusi untuk perbaikan demi kelancaran aktifitas warga Kecamatan Sadu.”ujar Kepala Satker UPTD ALKAL Kecamatan Sadu Habri.(Rid)

Baca juga:  Selamat dan Sukses Atas Pengukuhan Perpanjangan Masa Jabatan Kades Sungai Jeruk
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Telago.id.

Berita Terkait

Masyarakat Kuala Jambi Membludak Berikan Dukungan Untuk Dillah-MT  
2 Anggota Polsek Di Tetapkan Tersangka Atas Kematian Tahanan Di Polsek Kumpeh Ilir, Kabupaten Muaro Jambi.
Aksi Kebrutalan Debt Collector Yang Tidak Pandang Bulu Menarik Mobil Di Pinggir Jalan Secara Paksa
Wakil Bupati Tanjung Jabung Timur Hadiri Pembukaan Bola Volly, Piala GEGER CUP di Desa Pandan Makmur
Konflik Lahan Sawit Terus Bergulir Dan Semakin Memanas ; PT. Dasa Anugerah Sejati Pasrah Kebunnya Diduduki Kelompok Tani Imam Hasan.
Wabup TanjabTimur H. Robby Nahliyansyah, SH Mengambil Sumpah Jabatan Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama Dan Jabatan Administrator, Pengawas
Wakil Bupati Tanjabtim Robby Nahliansyah Lantik 18 Orang Pejabat Eselon II, III Dan IV
KPU Tanjabtim, Resmi Menetapkan Nomor Urut Pasangan Calon Bupati Dan Calon Wakil Bupati Tanjabtim

Berita Terkait

Sabtu, 28 September 2024 - 15:58

Masyarakat Kuala Jambi Membludak Berikan Dukungan Untuk Dillah-MT  

Jumat, 27 September 2024 - 12:20

2 Anggota Polsek Di Tetapkan Tersangka Atas Kematian Tahanan Di Polsek Kumpeh Ilir, Kabupaten Muaro Jambi.

Kamis, 26 September 2024 - 22:14

Aksi Kebrutalan Debt Collector Yang Tidak Pandang Bulu Menarik Mobil Di Pinggir Jalan Secara Paksa

Rabu, 25 September 2024 - 15:49

Wakil Bupati Tanjung Jabung Timur Hadiri Pembukaan Bola Volly, Piala GEGER CUP di Desa Pandan Makmur

Rabu, 25 September 2024 - 12:29

Konflik Lahan Sawit Terus Bergulir Dan Semakin Memanas ; PT. Dasa Anugerah Sejati Pasrah Kebunnya Diduduki Kelompok Tani Imam Hasan.

Selasa, 24 September 2024 - 21:56

Wakil Bupati Tanjabtim Robby Nahliansyah Lantik 18 Orang Pejabat Eselon II, III Dan IV

Senin, 23 September 2024 - 21:50

KPU Tanjabtim, Resmi Menetapkan Nomor Urut Pasangan Calon Bupati Dan Calon Wakil Bupati Tanjabtim

Minggu, 22 September 2024 - 23:10

Pelantikan Pengurus AWAsI Jambi Periode 2024-2029 Berlangsung Sukses

Berita Terbaru